Sabtu, 28 Maret 2009

BUNGA

bunga bunga itu layu tak seindah dulu
bunga itu tak lagi mempesonakan aku
bunga itu tak mengharumkan ruanganku
bunga bunga itu telah di hisap sang kumbang-kumbang
taman ini gersang.....
karena sang bunga-bunga telah berguguran
( untuk wanita yang tak lagi perawan di luar nikah)